Harga Tiket Pesawat ke Malaysia buat Nonton MU Vs ASEAN All
Fans Manchester United (MU) di Indonesia boleh jadi gembira dengan kabar klub kesayangan mereka datang ke negara tetangga, Malaysia. Sebab, jarak ke Malaysiajelas lebih dekat ditempuh ketimbang ke Inggris, negara asal klub berjulukan Setan Merah itu.
MU bakal melakoni pertandingan persahabatan di Malaysia melawan ASEAN All-Stars pada Rabu, 28 Mei 2025 di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur dalam laga bertajuk Maybank Challenge Cup2025.
Terdapat 8 kategori tiket menonton pertandingan MU yang tersedia, dengan yang termurah sekitar Rp189 ribu dan yang paling mahal mencapai Rp5,7 juta.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Bagi kalian yang berada di Indonesia dan telah mengantongi tiket nonton pertandingan MU versus ASEAN All-Stars, sudah harus bersiap membeli tiket pesawat ke Malaysia.
Lalu, berapakah harga tiket pesawat ke Kuala Lumpur, Malaysia dari keberangkatan Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten?
Berikut daftar maskapai dan harga tiket sekali jalan mulai yang termurah dari Bandara Soetta ke Kuala Lumpur untuk jadwal keberangkatan sebelum laga MU vs ASEAN All Stars.
Jadwal Penerbangan 26 Mei 2025
- Air Asia, harga tiket: Rp999.000, keberangkatan pukul 20.30 WIB
- Air Asia, harga tiket: Rp999.000, keberangkatan pukul 21.15 WIB
- Batik Air, harga tiket: Rp1,03 juta, keberangkatan pukul 05.15 WIB
- Batik Air, harga tiket: Rp1,03 juta, keberangkatan pukul 09.15 WIB
- Batik Air, harga tiket: Rp1,03 juta, keberangkatan pukul 16.45 WIB
Jadwal Penerbangan 27 Mei 2025
- Batik Air, harga tiket: Rp1,23 juta, keberangkatan pukul 05.15 WIB
- Batik Air, harga tiket: Rp1,23 juta, keberangkatan pukul 16.45 WIB
- Indonesia Air Asia, harga tiket: Rp1,32 juta, keberangkatan pukul 05.00 WIB
- Indonesia Air Asia, harga tiket: Rp1,32 juta, keberangkatan pukul 06.25 WIB
- Indonesia Air Asia, harga tiket: Rp1,32 juta, keberangkatan pukul 17.50 WIB.
下一篇:Nih Data DTSEN Terbaru! Bansos PKH BPNT Mei 2025 Cair, Simak Cara Cek Nama Kamu
相关文章:
- Demi Industri Pos yang Sehat, Asperindo Dukung Kebijakan Komdigi
- Kasus Ijazah Jokowi Kian Panas! Polda Kejar Kebenaran, 24 Saksi Sudah Diperiksa
- Catut Nama Restoran Besar, Korban Penipuan Waralaba Tedy Agustiansjah Lapor ke Polres Gianyar Bali
- Preman Berkedok Ormas Peras Pedagang Teh Solo di Ciledug, Minta Uang Pembinaan Rp700 Ribu
- Rombongan Turis India Tak Bisa Pulang dari Malaysia Gara
- Legal Clarification and Commitment of Our Client, JTA Investree Doha Consultancy LLC
- Resep Panjang Umur dan Bahagia, Hindari 8 Makanan Ini di Usia 50 Tahun
- Kilang Pertamina Pastikan Produksi Avtur untuk Musim Haji Aman
- KPK Sebut Kepala BPJN Kalbar Dedy Mandarsyah Tak Laporkan Beberapa Aset Kekayaan
- Mahasiswa Asing di AS Jadi Takut Liburan, Khawatir Dideportasi Trump
相关推荐:
- Masih Sering Makan Mi Instan Pakai Nasi? Ini Risikonya ke Tubuh Kamu
- Mahasiswa Asing di AS Jadi Takut Liburan, Khawatir Dideportasi Trump
- Tak Diduga
- Daftar Minuman yang Bisa Menurunkan Risiko Kanker
- THR CAIR! Saldo Dana Bansos Maret 2025 Tahap II Dipercepat Masuk Rekening, Cek Besarannya
- Preman Berkedok Ormas Peras Pedagang Teh Solo di Ciledug, Minta Uang Pembinaan Rp700 Ribu
- Koki Australia Pecahkan Rekor Maraton Masak Terlama Selama 140 Jam
- Jepang Ajarkan Etika kepada Turis Asing Lewat Poster Anime Terkenal
- Perjalanan Investasi Bodong yang Menyeret Crazy Rich Si Raja Voucher
- Preman Berkedok Ormas Peras Pedagang Teh Solo di Ciledug, Minta Uang Pembinaan Rp700 Ribu
- Daftar Minuman yang Bisa Menurunkan Risiko Kanker
- Istana: Pemerintah Kaji Kebijakan Dedi Mulyadi Soal Masukkan Anak Bermasalah ke Barak Militer
- Berkas Perkara Dikirim ke Jaksa Besok, Kuasa Hukum Hasto Meradang!
- 2 Orang Tewas dan 6 Hilang Terseret Banjir Bandang di Kabupaten Bima
- Puan Minta Penjelasan Soal Pengaman TNI Jaga Kejaksaan: Biar Tidak Timbulkan Fitnah
- Judol Makin Menjamur, Komdigi Ungkap Penyebabnya
- Ada Potensi Gratifikasi saat Prabowo Terima Mobil Listrik dari Erdogan, KPK Ingatkan untuk Lapor!
- Indonesia Miliki Banyak Jalur Masuk Narkoba, Ahmad Sahroni: Kolaborasi Pengawasan Wajib Ditingkatkan
- Prabowo: 'Saya Tidak Mau Maju Lagi Sebagai Presiden RI, Kalau...'
- HPP Gabah Petani Naik per 15 Januari 2025, Cek Rinciannya di Sini